Categories: Tips

Tips Perawatan Kesehatan Rambut Dengan Menggunakan Masker Rambut.


blogkokom.com – Ada yang mengatakan bahwa rambut ini adalah mahkota. Yang namanya mahkota itu untuk menambah kehormatan, keindahan seseorang. Begitupun rambut, dengan memiliki gaya rambut yang cocok dengan anda, tentunya akan membuat penampilan anda semakin menawan.

Oleh karena itu, rambut membutuhkan perawatan yang ekstra untuk menjaga kesehatannya. Salah satu cara untuk merawat rambut adalah dengan menggunakan masker rambut.

Salah fungsi dari masker rambut adalah untuk menjaga kesehatan rambut yang lebih maksimal. Karena bagaiamanapun shampoo dan conditioner saja tidak cukup untuk merawat rambut anda. Lalu apa saja manfaat masker rambut?

Manfaat Masker Rambut

Ada beberapa manfaat jangka panjang dari penggunaan masker rambut ini yang harus anda ketahui. Berikut ini beberapa manfaat masker rambut :


Cara Menggunakan Masker Rambut

Cara menggunakan masker ini cukup mudah. Untuk lebih jelasnya mari kita simak langkah-langkah dibawah ini.

Rekomendasi Masker Rambut Terbaik

Untuk hasil yang lebih maksimal dan terjamin, maka pilihlah masker rambut terbaik yang sesuai dengan kebutuhan kondisi rambut anda. Sebagai rekomendasi berikut beberapa merek masker rambut terbaik yang bisa anda pilih.

1. TRESemme Deep Repair Hair Mask

Masker rambut terbaik yang pertama adalah TRESemme Deep Repair Hair Mask. Produk ini sangat cocok bagi anda yang memiliki permasalahan rambut rontok dan kering, Dengan menggunakan masker ini akan membuat rambut lebih lembap, lembut, dan memperkuat batang dan akar rambut. Selain itu, masker rambut ini juga akan memberikan nutrisi yang maksimal sehingga rambut rontok pun akan berkurang menjadi lebih sehat.  

2. Keratase Elixir Ultimate Masque Hair Mask

Masker rambut terbaik lainnya adalah Keratase Elixir Masque Hair Mask. Masker rambut buatan Paris ini memang memiliki harga yang cukup mahal, namun sesuai dengan manfaatnya yang dapat menyehatkan rambut secara efektif. Produk ini sangat cocok digunakan bagi anda yang memiliki rambut kering, kusam, dan kasar. Karena masker yang satu ini memiliki kandungan Camellia oil, Argan, dan Marula oil yang akan membuat rambut anda lebih sehat.  Selain itu, dengan menggunakan masker ini juga akan membuat rambut anda lebih bercahaya, warna asli terpancar, lembut, ringan, dan musah diatur. 

3. Syoss Salonplex Deep Reconstruction Mask

Masker rambut terbaik lainnya untuk merawat kesehatan rambut adalah dengan menggunakan Syoss Salonplex Deep Reconstruction Mask. Manfaat dari masker ini adalah untuk mengatasi kerusakan rambut akibat styling, serta memperbaiki batang rambut supaya lebih kuat sehingga tidak rontok. 
Selain itu, masker rambut yang satu ini juga memiliki aroma wangi bunga sakura yang menyegarkan yang akan membuat rileks anda saat menggunakannya. Selain bisa digunakan saat keramas, produk ini juga bisa digunakan dengan membungkus rambut basah yang sudah dibaluri masker untuk dibiarkan semalaman supaya hasil lebih maksimal. 


Mungkin itu saja artikel kali ini tentang seputar perawatan kesehatan rambut dengan menggunakan masker rambut, semoga bermanfaat. 

Baca Juga : Tips atau Cara Menghilangkan Komedo Hitam di Wajah

Anonyla

Recent Posts

3 Cara Matikan Notifikasi Mobile Banking BRI di HP Mudah!

Mengelola notifikasi di smartphone memang penting, apalagi kalau notifikasi tersebut berasal dari layanan yang seringkali…

3 weeks ago

4 Cara Menyembunyikan Aplikasi di HP Xiaomi Redmi Note 8

Apakah kamu pernah merasa risih saat ada orang lain yang iseng meminjam ponselmu dan tiba-tiba…

3 weeks ago

Vivo V40 SE Meluncur, Ini dia Spesifikasi dan Harganya!

Vivo kembali menghadirkan inovasi terbaru di dunia smartphone dengan merilis Vivo V40 SE. Smartphone ini…

4 weeks ago

Spesifikasi dan Harga Samsung Galaxy A55 5G di Indonesia!

Mungkin kamu sedang mencari ponsel baru yang canggih dengan harga yang terjangkau? Nah, Samsung Galaxy…

1 month ago

10 Rekomendasi HP Murah Harga 1 Jutaan dengan RAM Besar

Mencari smartphone murah dengan RAM besar kini semakin mudah. Banyak pilihan yang menawarkan performa terbaik…

1 month ago

Ini Spesifikasi dan Harga HP Itel A50, Resmi Rilis di Indonesia!

Halo teman-teman! Siapa di sini yang lagi nyari smartphone baru tapi dengan harga yang nggak…

1 month ago